Kamis, 10 Januari 2019

VIRTUAL COORDINATOR TRAINING (VCT) BATCH 2


Salah satu gebrakan yang dipersembahkan oleh SEAMEO Secretariat untuk guru-guru untuk Indonesia adalah program Virtual Coordinator Training (VCT). VCT adalah pelatihan mengelola training online. Dengan VCT, diseminasi pengetahuan baru yang terupdated dari Sabang sampai Merauke akan mudah dan relatif cepat dilakukan. Adapun kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan dalam VCT, yaitu:
1. Teknik rekrutmen peserta secara ol
2. Menulis narasi promosi kegiatan yang ‘cucok’ dan memikat
3. Mengkreasi room video conference
4. Teknik menjadi narasumber
5. Presentasi kegiatan ol
6. Mendokumentasikan kegiatan dan berbagi di social media dan youtube.

Berikut diagram alur kegiatan VCT Batch 2






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Di blog ini tersedia file-file yang dapat anda download